MOLO'OPU


Molo'opu merupakan adat istiadat yang telah dilakukan secara turun menurun di Propinsi Gorontalo khususnya oleh suku Gorontalo/Hulothalo. Adat ini merupakan adat prosesi penerimaan pejabat baru U Lipu/Pemerintahan di wilayah barunya yang akan dipimpin. Berikut video adat Molo'opu yang dilakukan masyarakat Kecamatan Batudaa Pantai untuk menyambut Camat baru yang akan memimpin wilayah mereka.

Lokasi Kecamatan Batudaa Pantai, Kabupaten Gorontalo


Tidak ada komentar:

Posting Komentar